ketika memiliki tugas yang akan kita edit, tetapi tidak bisa kita edit karena file yang akan kita edit adalah berbentuk JPG atau hasil scan PDF, lalu bagimana agar kita bisa kita edit? baiklah mari sedikit luangkan waktu untk membaca artikel ini tentang Tips dan Trik Tutorial Cara Terbaik Mengubah atau Merubah  ( converter )  Teks Gambar ( Image ) Dari Foto Menjadi Teks ( Tulisan ) yang Bisa Edit ( Copy & Paste ) Cepat dan Mudah bisa dengan cara Online dan Offline. dalam tutorial ini akan saya berikan beberapa saran dan beberapa Tips dan trik agar melakukan pengeditan lebih mudah, baik itu secara online maupun offline. yang pertama mungkin menggunakan situs atau website, cara ini dilakukan secara online, sedangakan cara yang selanjutnya yaitu dengan cara offline, disini saya menggunakan beberapa aplikasi atau software.

Baik langsung saja, silahkan membaca artikel Tutorial Cara Terbaik Mengubah Teks Gambar ( Image ) Dari Foto Menjadi Teks ( Tulisan ) yang Bisa Edit ( Copy & Paste ) Cepat dan Mudah.


1. Secara Online

Anda bisa mengubah gambar menjadi teks dengan cara masuk kedalam situs-situs yang berada dibawah ini.

- www.zamzar.com
- www.ocrconvert.com
- www.drive.google.com

anda bisa menggunakannya, namun sayang bagi anda yang tidak memiliki pulsa alias kuota internet maka saya jamin anda tidak akan bisa melakukannya.

2. Secara Offline

jika anda mengininkan secara offline, maka anda harus telah memiliki aplikasi atau softwar yang akan digunakan disini saya menggunakan FreeOCR dan Ms. Office Onenote.

- FreeOCR

FreeOCR merupakan software scaning, aplikasi ini membaca kata atau karakter sebuah gambar dan mengeluarkannya dalam bentuk teks.

- Microsoft Office Onenote

Software yang satu ini mungkin telah anda kenal, aplikasi yang satu ini adalah buatan dari Microsoft, dan biasanya aplikasi ini telah anda instal. untuk cara menggunakannya adalah seperti dibawah ini:

1. Aktifkan Ms. OneNote anda, setelah terbuka selanjutnya buat New Page, dengan cara tekan New Page > Insert > Picture > From File (Anda bisa mencoba yang lain jika file anda tidak cocok)
2. Kemudian Pilih gambar atau bisa  menggunakan file pdf hasil scan dokumen.
3. Selanjutnya anda bisa klik kanan dan pilih Copy Text from Picture.
5. setalah itu anda bisa menempelkanya (paste) di Notepad atau Ms. Word.
6. Selanjutnya anda bisa edit dan atur sesuai keinginan anda.

Catatan: Gambar yang akan anda rubah menjadi teks usahakan bukan gambar yang menggunakan tulisan miring atau font yang aneh-aneh, karena akan menyebabkan teks yang muncul tidak beraturan.

Oke mungkin itu saja yang dapat saya berikan, terimakasih telah berkunjung dan semogga dapat membantu anda.
Label:

Post a Comment

- Mohon Maaf Apa Bila isi Konten Yang Kami Berikan Masih Terdapat Kekurangan dan Kesalahan
- Apabila Terdapat Kesalahan Dalam isi Konten Harap Berikan Komentar Anda Agar Segera Kami Perbaiki
- Berkomentarlah Dengan Bijak, Sesuai Dengan Pokok Bahasan Konten
- Sebelum Bertanya Harap Lihat Terlebih Dahulu Pada Komentar Sebelumnya
- Dilarang Menyisipkan Iklan, Link Aktif ataupun Link Mati, Promosi, dan Sebagainya.

...Terima Kasih Telah Berkunjung...

Formulir Kontak

Name

Email *

Message *

Powered by Blogger.